Senin, 26 September 2011

Tindakan Keuangan Personal jika Krisis 2011 seperti 2008



Krisis atau masalah keuangan yang terjadi di Yunani, Italia dan Amerika akan memberikan dampak pada keadaan perekonomia dunia.

Tapi apakah krisis 2011 ini akan seperti krisis 2008 ?
Para ahli ekonomi dan pasar memiliki jawaban yang berbeda, YA dan TIDAK.
Mereka memiliki data dan analisa masing masing.

Saya hanya melihat dari sisi perencana keuangan personal.
Jika tidak terjadi krisis atau aman aman saja, ya tidak ada masalah toh …

Tapi jika terjadi krisis dan menurut beberapa pakar bisa sama bahkan lebih parah dari 2008.


Maka apa yang harus dilakukan ?

Rabu, 21 September 2011

Mengelola Arus Kas Rumah Tangga ; Start Menabung Rutin

Mengapa sudah hidup bertahun tahun
keadaan keuangan keluarga begini begini saja ya …. ?

Seharusnya pertanyaannya,
Mengapa sulit banget sih .. menabung rutin setiap bulan ?

Income – Biaya Hidup – Hutang = Sisa
Kalau ada sisa maka baru akan di tabung atau di investasikan.
Permasalahannya sering tidak ada sisa, kalau ada pun bener bener minim nih …


Sabtu, 17 September 2011

UnitLink vs Reksadana + TermLife : Mana yang OK …




Saat ini lagi maraknya melakukan perbandingan mana yang lebih baik UnitLink atau Reksadana + TermLife.

Masing masing kubu memiliki argumen dan sudut pandang. Bagus sekali untuk pembelajaran dan memperkaya informasi sehingga calon nasabah memilih yang paling cocok untuknya.

Yang di sayangkan kadang saking semangatnya, sehingga jadi kurang etis.

Seperti juga ramainya kelompok investor property vs investor reksadana maupun saham. Memiliki argumen masing masing. Bagi kelompok “ekstrim” investor property sangat tidak disarankan ber-investasi di reksadana atau saham atau dalam bahasa kerasnya “tidak ok”.

Belum Menikah, butuhkah Asuransi ?



Banyak yang berpendapat termasuk beberapa pakar keuangan menyampaikan tidak ada manfaatnya bagi yang belum berkeluarga mengambil asuransi jiwa.
Kalaupun dia meninggal, belum punya tanggungan dan orang tuanya tidak membutuhkan uang tersebut. Betul, jika asumsi / kondisi-nya orang tuanya kaya. Sehingga tidak ada gunanya ambil asuransi.

Saya pribadi merekomendasikan meskipun masih bujangan untuk tetap mengambil asuransi. Mengapa ?